JawaPos.com - Ledakan yang mengguncang SMA Negeri 72 Jakarta, Kelapa Gading, pada Jumat (7/11), menguak temuan mengejutkan. Dari olah tempat kejadian perkara (TKP), polisi mengamankan dua senjata api.